Pemanfaatan Aplikasi Mobile GIS Menggunakan Plugin Mergin Maps Untuk Mendukung Kegiatan Survey Aset Jaringan Listrik Serta Pembuatan Peta Aset Jaringan Listrik (Studi Kasus: Kelurahan Cabean, Kecamatan Semarang Barat, Kota Semarang)

Ariq Naufal Ramadhan, Dessy Apriyanti, Rico Waskito Putro

Abstract


Kegiatan survey aset jaringan Semarang Barat memiliki teknis pencatatan data aset dengan cara manual yakni menulis tangan di kertas formulir pencatatan aset dan perhitungan panjang segmen aset dengan menggunakan meter roda.

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan solusi dari kendala teknis pencatatan meter sebelumnya dengan memanfaatkan aplikasi Mobile GIS menggunakan Plugin  Mergin  Maps untuk mendukung kegiatan survey aset jaringan listrik  Semarang Barat serta pembuatan peta aset jaringan listrik.  penelitian ini dilakukan pada area kerja Perusahaan jaringan listrik di Semarang Barat.

 Metode yang digunakan dalam merancang aplikasi adalah metode System Development Life Cycle atau yang dikenal dengan istilah SDLC. SDLC adalah metodologi umum yang digunakan untuk mengembangkan aplikasi. Dengan  memanfaatkan plugin Mergin Maps  peneliti dapat membangun aplikasi mobile GIS yang dimanfaatkan dalam kegiatan survey pencatatan aset.

Penelitian ini menghasilkan sebuah aplikasi mobile GIS yang memuat kolom pendataan aset jaringan tegangan rendah dan aset meteran APP Pelanggan. Serta penelitian ini menghasilkan peta aset jaringan listrik yang dibuat dari data hasil survey aset menggunakan aplikasi mobile GIS. Saran pada penelitian selanjutnya adalah aplikasi mobile GIS dapat dikembangkan lagi untuk memuat lebih banyak fitur dan cakupan pekerjaan survey aset  jaringan listrik.


Keywords


Mobile GIS, Survey Pemetaan, PLN, Aset Jaringan

Full Text:

PDF

References


Abrari, Faishal. 2017. “Aplikasi Pencarian Lokasi Cafe Dengan Jarak Terdekat Di Daerah Istimewa Yogyakarta Berbasis Android”. Skripsi. Sekolah Tinggi Manajemen Informatika Dan Komputer. Yogyakarta.

Adil, A. & Kom, S. 2017. Sistem Informasi Geografis. Penerbid Andi.

Armandani, Alifia Nur. 2022. Kajian Terhadap Nilai Ketelitian Koordinat pemetaan Foto Udara Dengan Drone Dji panthom 4 Pro+ V2 Di Pt. Perkasa Inakakerta Site bengalon, Kutai Timur, Kalimantan Timur Yogyakarta. Upn” Veteran Yogyakarta

Agha, Z. A., Triwinarko, A., & Hamuna, B. 2017. Pemetaan Industri Di Kota Batam Menggunakan mobile GIS Berbasis Android. Journal of Applied Informatics and Computing, 1(1), 1-4.

Aprilia, I. H. N., Santoso, P. I., Ferdiana, R., Elektro, T., Informatika,

T., Gadjah, U., & Yogyakarta, M. 2015. Pengujian Usability Website Menggunakan System Usability Scale Website Usability Testing using System Usability Scale. J. IPTEK-KOM, 17(1), 31–38.

Ashtar, Malikul, Dan Rito, Baritoadi Buldan Rayaganda. 2020. “Studi Integrasi Penggunaan QGIS Dan Archicad Dalam Perencanaan Rancangan Kawasan Kota”. Seminar Karya Dan Pameran Arsitektur Indonesia. 75-86.

Azis, N. 2018. Perancangan aplikasienkripsi dekripsi menggunakan metodecaesar chiper dan operasi xor. IkraithInformatika, 2(1), 72–80.

Bo Li, Lichen Zhang. 2017. Analysis of White box Test of Cyber-Physical System. American Institute of Physics Conference Proceedings, 020183-1, 020183-7. doi:doi: 10.1063/1.4982548

Brooke, J. 2013. SUS: a retrospective. Journal of usability studies, 8(2), 29–40.

Cholifah, W. N., Yulianingsih, & Sagita, S. M. 2018. Pengujian Black Box Testing Padaaplikasi Action & Strategy Berbasis Androiddengan Teknologi Phonegap. Jurnal String,206-210.

Dewanto. 2004. System Development Life Cycle dengan Beberapa Pendekatan.Jurnal Fasilkom , 39-47

Dharwiyanti, Sri. 2003. Pengantar Unified Modelling Language (Uml), Http://Www.Ilmukomputer.Com (Versi Cd Edisi September 2006).

Firmansyah, F. 2021. Implementasi System Usability Scale Pada Sistem Informasi Manajemen Anggaran Dan Kegiatan Di Badan Pusat Statistik. Technologia: Jurnal Ilmiah, 12(3), 165-175.

Gowasa, Bertha Olivera Liveria. 2022. “Evaluasi Usability Computer Based Information System (Cbis) Fakultas Teknik Industri (Fti) Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta Menggunakan Metode System Usability Scale(Sus)” Program Studi Sistem Informasijurusan Teknik Informatikafakultas Teknik Industriuniversitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta.

GreenIT. 2018. Pengertian Dan Fungsi Dari Black Box Testing. Diambil dari: https://bierpinter.com/pengetahuan/pengertian-dan-fungsi-dari-black-boxtesting/.

Hanif, A.F. 2007. Analisis dan Perancangan Sistem Informasi, Andi, Yogyakarta.

Hartono, Jogiyanto. 1999. Pengenalan Komputer, An Di, Yogyakarta

Hati, G. M., Suprayogi, A., & Sasmito, B. 2013. Aplikasi Penanda Lokasi Peta Digital Berbasis Mobile GIS pada Smartphone Android. Jurnal Geodesi Undip, 2(4).

Herdiana, Y. 2014. Aplikasi Rumus Matematika SMA Berbasis Mobile. Jurnal Ilmiah Komputer Dan Informatika (KOMPUTA), 8.

Irawan, Y. 2017. Pengujian Sistem Informasi Pengelolaan Pelatihan Kerja Upt Blkkabupaten Kudus. Sentra Penelitianengineering Dan Edukasi, 56-63

Irfana, W. R., Nugraha, A. L., & Awaluddin, M. 2019. Pembuatan Aplikasi Peta Rute Bus Rapid Transit (BRT) Kota Semarang Berbasis Mobile GIS Menggunakan Smartphone Android. Jurnal Geodesi Undip, 8(1), 228-237.

Kadir, Abdul, 2002, Dasar Pemrograman Web Dinamis Menggunakan Php, Penerbit Andi, Jogjakarta.

Kurniawan, Dwi Ely. 2016. "Pemetaan Jalur Transportasi Bus Umum Kota Batam Menggunakan Quantumgis Dan Geoserver." Jurnal Nasional Teknologi Dan Sistem Informasi 2.2: 1-8.

Listya Budiarto, G. E. A. 2017. Penerapan Augmented Reality Pada Lokasi Wisata Sejarah Di Yogyakarta Berbasis Android (Doctoral dissertation, UPN" Veteran" Yogyakarta).

Moinard, S. A. 2023. “Low-Cost Gnss Rtk Based Acquisition Chain for Collaborative Collection and Sharing of Spatialized Manual Observations”. Available at SSRN 4400815.

Mustaqbal, M. S., Firdaus, R. F., & Rahmad, H. 2015. Pengujian Aplikasi Menggunakan Black Box Testing Boundary Value Analysis(Studi Kasus : Aplikasi Prediksi Kelulusan Snmptn). Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi Terapan,1 (3), 31-36

Nielsen, J. 1999. Designing web usability: The practice of simplicity. New riders publishing.

Nugraha, D. W. 2012. Perancangan Sistem Informasi Geografis Menggunakan Peta Digital. Foristek, 2(1).

O.Tohid. 2012. Bin Laden Bodyguard’s Satellite Phone Calls Helped Lead Us Forces To Hiding Place. Retrieved January 12, 2017, From Http://Www.Csmonitor.Com/World/Asia-South-Central/2011/0502/Bin-Laden-Bodyguard-s-Satellitephone-Calls-Helped-Lead-Us-Forces-To-Hiding-Place

Prahasta E. 2014. Sistem Informasi Geografis :Konsep Dasar Perspektif Geodesi & Geomatika, Informatika. Bandung.

Pratiwi, R. D., & Nugraha, A. L. 2016. Pemetaan Multi Bencana Kota Semarang. Jurnal Geodesi Undip, 5(4), 122-131.

Prajoko, Zholla Noviasari. 2021. Implementasi Service Oriented Architecture (soa) Pada Sistem Informasi Akademik Berbasis Web Service (studi Kasus : Jogja Flight Education Center). UPN”Veteran” Yogyakarta.

Ridlo, I. A. 2017. Panduan Pembuatan Flowchart. 28

Jan, S. R., Shah, S. T. U., Johar, Z. U., Shah, Y., & Khan, F. 2016. An innovative approach to investigate various software testing techniques and strategies. International Journal of Scientific Research in Science, Engineering and Technology (IJSRSET), Print ISSN, 23951990.

Sauro, J. 2011. Measuring usability with the system usability scale (SUS).

Sekeon, Nobel D., Rindengan, Yaulie D., Sengkey, Rizal. Januari-Maret 2016. “Perancangan Sig Dalam Pembuatan Profil Desa Se-Kecamatan Kawangkoan”. E-Journal Teknik Elektro Dan Komputer 5, 1:49-59.

Sharfina, Z., & Santoso, H. B. 2016. An Indonesian adaptation of the system usability scale (SUS). 2016 International Conference on Advanced Computer Science and Information Systems (ICACSIS), 145–148.

Sihombing, V., & Yanris, G. J. 2020. Penerapan Aplikasi Dalam Mengolah Aset Desa (Studi Kasus: Kepenghuluan Sri Kayangan). Jurnal Mantik Penusa, 4(1), 12-15.

Sofyan, A. A., Puspitorini, P., & Yulianto, M. A. 2016. Aplikasi Media Informasi Sekolah Berbasis Sms Gateway Dengan Metode SDLC (System Development Life Cycle). Jurnal Sisfotek Global, 6(2).

Suasana, Reginio. 2021.Aplikasi Pembelian Bahan Baku Dan Informasi Stok Bahan Baku Berbasis Web ( Studi Kasus: Mezzanine Eatery Coffee Yogyakarta ). Program Studi Teknik Informatikafakultas Teknologi Industriuniversitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta.

Suprapti, D., Kamisutara, M., & Artaya, P. 2017. Analisa Pengujian Sistem Informasi Penjualan Menggunakan Metode White box. In Seminar Nasional Ilmu Terapan (Vol. 1, No. 1, Pp. B05-1).

Suryo Widiantoro, Didit. 2015. Aplikasi Manajemen Trafo Berbasis Android (Studi Kasus Pt. Pln (Persero) Area Yogyakarta). Diss. Upn" Veteran" Yogyakarta.

Syaripudin, Akhmad. 2014. "Pengantar survei Dan Pengukuran." Jakarta: Direktorat Pembinaan Smk.

Trianto, Febri. 2020 . “Perancangan Aplikasi Pemasaran Berbasis E-Commerce Kelompok Usaha Purba Arum Menggunakan Metode SDLC Untuk Meningkatkan Efektivitas Penjualan”. Program Studi teknik Industri Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Industri Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta.




DOI: https://doi.org/10.31315/imagi.v3i2.10779

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Ariq Naufal Ramadhan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.