MODEL PREDIKSI BERBASIS NEURAL NETWORK UNTUK PENGUJIAN PERANGKAT LUNAK METODE BLACK-BOX

Zulkifli Zulkifli

Abstract


Dalam Penelitian ini, pendekatan yang digunakan algoritma neural network untuk memprediksi akurasi pengujian perangkat lunak metode black-box. pengujian perangkat lunak metode black-box merupakan pendekatan pengujian dimana datates berasal dari persyaratan fungsional yang ditentukan tanpa memperhatikan struktur program akhir, dan teknik yang digunakan yaitu equivalence partitioning. Teknik dari penelitian ini, sistem informasi akademik menjadi test case, test case ini kemudian dilakukan pengujian black-box, dari pengujian black-box didapat dataset, kemudian dataset ini dilakukan pengukuran tingkat akurasi dalam hal memprediksi output realitas dan output prediction, selanjutnya tahapan terkahir dilakukan perhitungan error, RMSE dari output realitas dan output prediction. Hasil dari penelitian ini didapat model tingkat akurasi prediksi, yaitu: 85%(4 hidden layer, epoch=900, learning rate=0,1) , 99%(4 hidden layer, epoch=1000, learning rate=0,1), dan 80%(5 hidden layer, epoch=1000, learning rate=0,1), dan model desain training neural network yang paling akurat adalah dengan 4 hidden layer, epoch=1000, learning rate=0,1 dengan tingkat akurasi 99%.


References


DAFTAR PUSTAKA

Albert Endres, Cs. (2003). Hanbook software and System Engineering,Empirical Observations, Laws and Theories.

B. B. Agarwad, C. (2010). Software Engineering & Testing. Boston.

Beizer, B. (1990). Software Testing Techniques.

Berard, C. (1994). Issues in the Testing of Object-Oriented Software,.

Fournier, Cs. (2009). Essential Software Testing A Use-Case Approach.

Hendrowati. (2003). Perancangan pengujian perangkat lunak Berorientasi obyek: berbasis status (state-based Testing). Jurnal Universitas Paramadina , Vol. 2 No. 2.

Hetzel, W. C. (1988). The Complete Guide to Software Testing, 2nd ed.

J.M, Z. (1992). Introduction to artificial neural systems.

Mark Last, Cs. (2002). Effective Black-Box Testing with Genetic Algorithms. ACM

Myers, G. J. (1979). The art of software testing. New York: New York :

Myers, G. (1979). The Art of Software Testing.

Oscar Pastor, Cs. (2007). Model-Driven Architecture in Practice,A Software Production Environment Based on Conceptual Modeling.

Patrick J, C. (2000). Black-Box Test Reduction Using Input-Output Analysis. ACM .

Perry, W. E. (1990). A standard for testing application software. 1990.

S, H. (1999:p20). Neural networks – A comprehensive Foundation.

Siang. (2005). Jaringan Syaraf Tiruan dan Pemogramannya.

Sri Kusumadewi, C. (2010). Neuro-Fuzzy. Yogyakarta.

Sthamer, C. (1995). The Automatic Generation of Software Test Data Using Genetic Algorithms.

William E. Howden, C. (1987). Functional program Testing and Analysis.

Wellesley, Mass.: Wellesley, Mass. : QED Information Sciences, 1988. ISBN: 0894352423.Physical description: ix, 280 p. : ill ; 24 cm.

Wiley, c1979. ISBN: 0471043281 Physical description: xi, 177 p. : ill. ; 24 cm.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.