VISUALISASI MONITORING PORT MENGGUNAKAN SHOREWALL DAN LOG ANALIZER

Imam Riadi, Eko Brillianto

Abstract


Firewall merupakan suatu cara atau mekanisme yang diterapkan baik terhadap hardware, software ataupun sistem itu sendiri dengan tujuan untuk melindungi, baik dengan menyaring, membatasi atau bahkan menolak suatu atau semua kegiatan suatu segmen pada jaringan lokal dengan jaringan luar yang bukan merupakan ruang lingkupnya. Dalam penelitian ini akan dilakukan proses memonitor port firewall pada sistem keamanan jaringan komputer menggunakan sebuah interface  untuk meningkatkan kinerja jaringan komputer dan memfilter permintaan klien serta dapat mengatur user-user yang ada. Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukkan bahwa proses monitoring port TCP dan UDP, logging sebuah server jaringan komputer komputer dapat berjalan dengan baik memberikan proteksi terhadap serangan yang dilakukan oleh pihak yang tidak bertanggung jawab.

References


Amijaya, Nur, 2004. Workshop Linux Server With RedHat 8. Yogyakarta : Bugs Training Center.

Anton, R, Raharja, Afri, Y., dan Wisesa, W., Open Source Campus Agreement Modul Pelatihan “Administrasi Jaringan Linux“, http://www.pandu.or.id

Hidayat, Risanuri , proxy, http://www.te.ugm.ac.id/~risanuri/jarkom/

Indrajit, E.R., Prastowo, B., N., Yuliardi Rofiq., 2002, Memahami Security Linux, PT. Elex Komputindo, Jakarta.

Mansfield, Niall, 2004. Practical TCP/IPJilid 2. Yogyakarta : Andi.

Pedyanto, Yudho, 2003. Modul Pelatihan Internetworking. Yogyakarta : Linux Learning Center.

Purbo, O.W., 1999, TCP/IP, Cetakan Ketiga, PT. Elex Komputindo, Jakarta.

Rudiyanto, Dudy, dkk, 2002. Administrasi Sistem Linux RedHat. Jakarta, PT. Elex Media Komputindo

Rudiyanto, Dudy, dkk, 2003., Security Open System, Ketiga, PT. Elex Komputindo, Jakarta

Shorewall, Documentation, http://shorewall.net/Documentation_Index.html

Securing-Optimizing-Linux-The-Ultimate-Solution.pdf, http://www.openna.com

Tanutama, L., dkk, 1992, Mengenal LAN, Cetakan Kedua, PT. Elex Komputindo, Jakarta.

Wagito, 2005. Jaringan Komputer Teori dan Implementasi Berbasis Linux. Yogyakarta : Gava Media

http://fwlogwatch.inside-security.de/


Refbacks

  • There are currently no refbacks.