E-GOVERNMENT PERFORMANCE BASED MODEL
Abstract
Pada negara-negara berkembang, seperti Indonesia, dampak globalisasi salah satunya di fokuskan pada perkembangan TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi), hal ini dapat dilihat dari maraknya perkembangan TIK diberbagai bidang, tidak ketinggalan dalam penyelenggaraan pemerintahan (e-government). Walaupun pemerintah sudah membuat kebijakan tentang e-government, namun dalam dalam pelaksanaan pembangunannya masih menghadapi masalah, terutama menyangkut kinerja layanan e-government, yang merupakan indikator keberhasilan implementasi dari e-government tersebut. Beberapa model evaluasi kinerja dapat digunakan, namun dalam penelitian ini menggunakan metode Early Performance Testing dimana indikator kinerja dari layanan e-government dapat di tentukan seawal mungkin dalam tahap-tahap pembangunannnya.References
Giovani Denaro et. All., 2004, Early Performance Testing of Distributed Software Application, WOSP 04, January 14-16-2004, Redwood City, CA. Copyright 2004 ACM 1-58113-673-0/04/0001
Lukito, Edi Nugroho, 2004, CORBA : Sistem terdistribusi, Teknik Elektro UGM, www.komputasi.lipi.go.id
Legislative Analyst's Office, 2001, E-Government in Clifornia, Providing Services to Citizens Through the Internet, www.lao.ca.gov/2001/012401_egovernment.html
Nan Zheng, 2004, Performance Testing of Middleware-Based Distributed Software Applications, Seminar : Component Technologies, SS2004, www.informatik.tu.darmstadt.de/database/seminar/data/ SCTseminar_final.pdf
Pemda Selayar, 2003, Kabupaten Maritim Selayar Menuju Era eGovernment, Disain, Arsitektur dan Implementasi e-Government.
Rahardjo, Budi, 2001, Membangun e-Government, PPAU Mikroelektronika ITB, Bandung
The Word Bank Group, 2001, E-Government Definition, www.worldbank.org/publicsector/definition.htm