PERANCANGAN RELIABILITAS SISTEM TRANSMISI DATA PADA PROTOKOL UDP (USER DATAGRAM PROTOCOL)

Wiwin Sulistyo

Abstract


Jaminan pengiriman data melalui jaringan komputer menjadi sesuatu yang sangat penting .Salah satu jaminan yang dibutuhkan olrh user (pemakai) ádalah bahwa data yang dikirimkan ke komputer tujuan sampai dengan baik. Selain itu, terdapat fasilitas yang memberikan keterangan terhadap status pengiriman data kepada user terutama bila pengiriman gagal dilakukan. Sehingga dibutuhkan mekanisme yang berfungsi untuk melakukan kontrol pada saat proses pengiriman data. Protokol UDP merupakan protokol yang bersifat connectionless dan unreliable dalam proses pengiriman data.Dengan menggunakan metode command/request dapat dilakukan perancangan sistem reliabilitas transmisi data pada protokol udp (user datagram protocol).


References


Cisco Network Academy Program, 2008, ver.40, Cisco Esploration 4.0, Cisco Networking Academy Program (CNAP).

Cisco Network Academy Program, 2006, ver. 3.1, Cisco Fundamental 3.1,

Cisco Networking Academy Program(CNAP).

David Groth, 2001, Network+ Study Guide, Sybex.

Richard Blum, 2003, C# Network Programming, Sybex.

William Stallings, 2000, Data and Computer Communication, Prentice-Hall, Inc.

Wikipedia online http://www.wikipedia.com, 2009.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.