Jejak Relasi Agency-Struktur dalam Perjalanan Pers di Indonesia

Susilastuti DN, Hermin Indah Wahyuni, Munawar Akhmad

Abstract


Relasi wartawan sebagai agensi dengan struktur adakalanya menimbulkan resosansi dan menyebabkan iritasi sehingga menimbulkan ketegangan antar keduanya. Situasi tersebut menjelaskan posisi wartawan sebagai agensi yang senantiasa aktif merespon struktur, terutama terkait dengan kebijakan yang menyangkut kepentingan publik. Keaktifan wartawan tidak bertujuan untuk menjatuhkan struktur tetapi hanya menimbulkan ketegangan (contentious). Relasi tersebut bisa ditemukan melalui karya jurnalistik wartawan. Pendekatan penelitian adalah kualitatif kritis. Asumsinya bahwa wartawan tidak hanya terbentuk oleh struktur di luar dirinya, namun wartawan mempunyai otonomi untuk merespon struktur yang ada dengan memperhatikan konteks historis, sosial, budaya dan situasi ekonomi politik. Analisa data dengan melakukan penelusuran dokumen, relasi wartawan dengan struktur kuasa dilakukan sejak jaman penjajahan Belanda hingga era reformasi. Respon yang diberikan struktur kuasa bisa dalam bentuk persuasif, represif, pemenjaraan wartawan dan pencabutan surat ijin penerbitan pers dimana wartawan bekerja. Kesimpulan dari penelitian ini keaktifan wartawan selaku agensi pada dasarnya untuk memberikan kecukupan informasi kepada masyarakat sehingga tercipta demokrasi informasi. Respon struktur terkait keaktifan wartawan di masing-masing era memiliki pola yang sama yaitu level persuasi, level ketegangan dan level represi.


Keywords


Relasi, Ketegangan, Wartawan, Struktur Kuasa, siasat

References


Abar, Zaini, Akhmad, 1995, Kisah Pers Indonesia, 1966-1974, LkiS, Yogyakarta

Anwar, Rosihan, 2011, Sejarah Kecil Petite Histoire Indonesia, Jilid 3, Jakarta: Kompas Gramedia.

Astraatmadja, Atmakusumah,1999, Tuntutan Zaman Kebebasan Pers dan Ekspresi,Jakarta: Yayasan Tifa.

Buguin, Burhan Buguin, 2005, Metodologi Penelitian Kuantitatif, Kencana, Jakarta.

Carpentier, Nico, Journalism, Media, and Democracy, www.intellectbooks.co.uk/File:download,id.../9781841501635.151.pdf akses tanggal 16 April 2016.

Giddens, Anthony, 2010, Teori Strukturasi : Dasar-dasar pembentukan struktur Social masyarakat, terjemahan Maufur dan Daryatno, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Hill, T David, 2011, Pers di Masa Orde Baru, Jakarta: Yayasan Pustaka Obor.

--------, 2011, Jurnalisme dan Politik di Indonesia, Jakarta: Yayasan Obor.

Karble, Richard, 2009, Ethics of journalist, British Library Cataloguing in Publication Data A catalogue record for this book is available from the British Library Simultaneously published in the USA and Canada by Routledge 270 Madison Ave, New York, NY 10016 This edition published 2009 Routledge is an imprint of the Taylor & Francis Group, an informa business © 2001.

Kusumaningrat, Hikmat, 2007, Jurnalistik Teori dan Praktek, Remaja Rosda Karya, Bandung.

McAdam. Doug, Charles Tilly, Sidney Tarrow, 2007, “Comparative Perspectives On Contentious Politics”, dalam Alan Zuckerman (eds.), Comparative Politics:Rationality, Culture, and Structure: Advancing Theory in Comparative Politics,Cambridge: Cambridge University Press.

Manan, Bagir, 2014, Tantangan Pers Indonesia, Jakarta: Dewan Pers Marajo, Sutan, Asril, 2007, Memburu Pembunuh Wartawan: Investigasi Kasus Wartawan, Galang Press, Yogyakarta.

Marpaung, Rusdi (ed), 1999, Kasus Udin: Liputan Bawah Tanah, YLBH, Jakarta.

Masardi, Noorca, 1997, Udin Darah Wartawan: Liputan Menjelang Kematian, Pustaka Republika, Jakarta.

Nasir, Heidar, 2012, Memahami strukturisasi dalam perspektif sosiologis Giddens, Jurnal Sosiologi Reflektif, Volume 7, Nomor 1, Oktober 2012.

Priyambodo, dkk, 2013, Ensiklolopedi Pers Indonesia, PWI Pusat Jakarta.

Oetama, Jacob, 1985, Apa Maunya Wartawan, dalam Bunga Rampai Catatan Pertumbuhan Sistem Pers Indonesia, editor T Atmadi, Pantja Simpati Peterson, Theodore, William R Rivers, Jay W Jensen, , 2004, Media Massa dan Masyarakat Modern, Pernada Media, Jakarta.

Rosentiels, Bill Kovach, 2001, Sembilan Elemen Jurnalistik, Pantau, Jakarta.

Said, Tribuana, 1988, Sejarah Pers Nasional dan Pembangunan Pers Pancasila,Haji Masagung, Jakarta.

Scholl, Armin, Alexander Gorke, “ Niklas Luhmann’s Theory of Social System an Journalism research”, Journalism Studies, vol 7, no. 4, 2006

Siregar, Efendi, Amir , 2015, Meningkatkan Profesionalisme Wartawan : Bekerja untuk Publik dengan Obyektuif, Independen dan netral, Jurnal Dewan Pers, Edisi No 11, Desember 2015.

Smith, C Edward C, 1983, Sejarah Pembredelan pers di Indonesia, Penterjemah, Atmakusumah, Alex A Rachim, Arie Wikdjo

Broto, Penerbit Grafitti, Jakarta.

Susilastuti, 2002, Implementasi Kebebasan Pers di Indonesia (1990-2000), tesis, UGM.

Surjohamihardjo, Abdurrahman (edt), 2002, Beberapa Segi Perkembangan Sejarah Pers di Indonesia, Kompas, Jakarta Syah, Sirikit, 2011, Rambu-rambu Jurnalistik, Pustaka Pelajar, Yogyakarta




DOI: https://doi.org/10.31315/jik.v15i3.2176

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c)




 Jurnal Ilmu Komunikasi indexed by:

   


Copyright of Jurnal Ilmu Komunikasi ISSN 1693-3028 (print), ISSN 2407-8220 (online)

Alamat:

Kampus II UPN "Veteran" Yogyakarta, Jl. Babarsari 2, Tambakbayan, Yogyakarta 55281
Phone: (0274)485268

Fax: (0274)487147

Email: jik@upnyk.ac.id 

Web
Analytics View My Stats